ANALISIS SEMIOTIKA MITOS,METAFORA, DAN METOMINI PADA IKLAN GOJEK "CERDIKIAWAN"
Anggota Kelompok: Nama : Rachmadan Bayu Trisakti NPM : 202146500840 Kelas : R4K Nama : Rendy Aryanto NPM : 202146500865 Kelas : R4K Mitos : Pada iklan gojek versi "Cerdikiawan" ini terdapat pesan verbal dan nonverbal. Pesan verbal dalam iklan ini ditunjukkan dari narasi suara Najwa Shihab. Sedangkan pesan nonverbalnya adalah semua aktivitas yang ditunjukan dari iklan ini ekspresi dan setting lokasi pada 11 scene. Makna pada iklan Gojek versi “Cerdikiawan” memuat makna tentang aplikasi alternative yang cerdik. Metafora : Dalam iklan ini metafora yang ditunjukkan antara scane dengan pembawaan narasinya. Yaitu pada scane pertama seseorang sedang mengisi gelas dengan air diiringi narasi yang penjelas dari scane tersebut yaitu " semua dapat di tuntaskan garpu pun jadi alat berbagi kesejukan ". Metomini : Dalam iklan ini, salah satu metomini yang saya temukan yaitu kata cendekiawan itu sendiri yang mengartikan orang yang menggunakan kecerdasan agar tetap maju. Dan i